
Pentingnya Perencanaan Pajak Dalam Manajemen Keuangan
Secara teoritis, tax planning dikenal sebagai bentuk seorang wajib pajak berusaha mendapat penghematan pajak (tax saving) melalui prosedur penghindaran pajak (tax avoidance) secara sistematis sesuai ketentuan UU perpajakan.